4 Alasan Dalam Investasi SBN Sangat Cocok Untuk Generasi Sandwich

By | July 3, 2021

Redaksinet.com – Bagi Anda sobat redaksinet.com, yang ingin Investasi dengan gampang dan mudah simak berikut beberapa ulasannya di bawah ini.

Tampa basabasi lagi yuk kita simak dan jangan sampai terlewatkan, karena sangat sayang bila Anda tidak membacanya.

Seseorang harus mempertimbangkan perencanaan keuangan dengan baik agar tidak tergelincir di kemudian hari, serta menjaga kondisi keuangan agar tetap setabil.

Investasi melalui Surat Berharga Negara tentu bisa jadi salah satu solusi untuk memutus mata rantai kebiasaan ke generasi berikutnya.

Berikut ini empat alasan yang menjelaskan mengapa Surat Berharga Negara adalah instrumen investasi terbaik untuk para generasi sandwich Indonesia.

Aman

Negara menjamin dalam pembayaran pokok serta kupon pada Surat Berharga Negara. Investor tidak perlu khawatir akan resiko gagal dalam membayar, seperti instrumen investasi lainnya.

Selain itu pemerintah telah menganggarkan dalam pembayaeran pokok serta imbal hasil pada rencana anggaran belanja negara.

Investasi Berkala

Pastinya pemerintah mengeluarkan seri Surat Berharga Negara dengan secara berkala dalam setiap bulan.

Dengan seri yang berbeda, maka investor bisa tetap konsisten menyisihkan kepadatan setiap bulannya untuk jatuh tempo di 2 atau 3 tahun ke depannya.

Dengan adanya kebiasaan ini, investor bisa memanfaatkan imbal hasil kupon untuk menutupi segala kebutuhan dan menyimpan hasil pokok saat jatuh tempo dihari beriutnya.

Imbal Hasil Kompetitif

Selanjutnya, berdasarkan kupon bunga dan imbalan hasil Surat Berharga Negara selalu selalu teratas dalam deposito serta di sesuaikan dengan suku bunga acuan Bank Indonesia yang berlaku. Sistem imbal hasil yang di tawarkan yaitu fixed rate atau floating with floor.

Terjangkau

Dalam Investasi Surat Negara bisa dilakukan dengan modal minimal Rp 1 juta hingga maksimal Rp 3 miliar.

Biasanya, untuk mendapatkan imbal hasil dengan jumlah bersaing, instrumen lain mewajibkan untuk melakukan minimal deposito yang besar.

Dengan satu contoh, beberapa deposito yang di tawarkan secara umum dengan imbalan hasil 6,5% per tahun, maka mengharuskan minimal investasi Rp500.000.000.00.

Begitu juga dari segi pajak, Surat Berharga Negara menawarkan pajak yang lebih ringan, yaitu 15%.

Tentu itu lebih hemat bila di bandingkan dengan instrumen lain, misalnya deposito yang di kenakan pajak 20%.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *