Redaksinet.com – Kembali lagi dengan admin yang selalu memberikan informasi terbaru dan terupdate. Kali ini admin akan membahas mengenai Inilah Sektor Industri Yang Bertahan Dimasa Pandemi Covid-19.
Memang dimasa pandemi ini sangat susah untuk mencari sebuah pekerjaan. Akan tetapi, tahu kah kalian tenyata masih ada sektor industri yang masih bertahan dimasa pandemi covid-19.
Nah, untuk mengetahui informasi yang akan admin bahas dalam ulasan ini, maka kalian semua harus simak pembahadan yang akan admin bahas dalam ulasan ini sampai akhir.
Banyak sekali industri yang sudah tidak bertahan, akan tetapi terdapat juga yang masih bertahan dan diperkirakan akan terus tumbuh dan berkembang. Industri mana saja kah itu?
Baca juga: Cara Trading Saham Untuk Pemula
Bertahan
Pad industri yang mampu bertahan dimasa pandemi ini, yaitu di antaranya industri gas, listrik, air bersih, pertanian, peternakan, perkebunan, perikanan, otomotif serta perbankan. Sektor-sektor tersebut mampu beryahan meskipun tidak mengalami kinerja yang signifikan.
Dan begitu juga dengan industri retail yang masih dapat bertahan, asalkan memanfaatkan penjualan melalui e-commerce. Pada saluran penjualan ini sudah terbukti membantu pemilik bisnis untuk mempertahankan penjualan selama pandemi, dan ketika saluran offlline menunjukan pengurangan pengunjung.
Baca juga: Daftar Aplikasi Trading Forex Terpercaya
Meningkat
Pada industri alat kesehatan, farmasi, obet-obetan, mendapat permintaan tinggi di masa pandemi. Karena kebutuhan masyarakat akan barang-barang tersebut sangat tinggi. Pada alat kesehatan yang dimaksud ini adalah alat yang yang dapat melindungi diri (APD), hand sanitizer, etanol, masker dan lain sebagainya.
Baca juga: Tips Peluang Usaha Yang Menjanjikan Di 2021-2022
Menurun
Di sektor pariwisata (perhotelan, penerbangan, restoran, tur) dan paling terdampak oleh masa pandemi ini akabat perbatasan wilayah dan transportasi. Meskipun beberapa hotel dan penerbangan mulai berbenah, kini banyak sekali kesehatan yang dapat dipatuhi untuk menjalani keamanan pengunjung.
Dan meskipun beberapa sektor mengalami kemunduran, bukan berarti sektor tersebut tidak memiliki peluang untuk bangkit. Sektor parawisata misalnya, mulai mempunyai peluang dengan diberlakukannya new normal.