Spesifikasi Dan Harga Hp Vivo Y53S

By | August 4, 2021

Redaksinet.com – Kembali lagi dengan admin yang selalu memberikan informasu terbaru, kali ini admin akan membahas mengenai Spesifikasi Dan Harga Hp Vivo Y53S.

Hp Vivo pada saat ini banyak sekali dicari-cari oleh para pencinta game, dan salah satunya adalah hp Vivo Y53S ini.

Karena pada hp ini memiliki spesifikasi yang sangat bagus dan mampu mumpuni untuk bermain game.

Dan mempunyai harga yang sangat terjangkau sekali, spesifikasi yang pertma dimilikinya yaitu daya tarik para gamer terletak pada bagian RAM nya.

Pada RAM yang dimiliki dari hp ini adalah dengan adanya teknologi Exteded RAM yang membawa fitur 8GB RAM.

Dan tidak hanya itu saja, ditambah dengan adanya 3GB RAM, dan dengan kata lain hp ini memiliki RAM 11GB, pada memori internalnya memiliki kapasitas 128GB.

Pada prosesornya, hp ini dibekali dengan chipset helio G80 gaming, dengan hal tersebut, pastinya para pengguna hp ini akan merasa nyaman saat memainkannya.

Dan dilihat dari bagian layarnya, hp ini memiliki ukuran layar 6,58 inci, dan layarnya pun telah menggunakan panel LCD Colourful.

Semnetara itu, untuk menyempurnakan spesifikasinya dari hp ini telah menggunakan baterai yang berkapasitas besar, yaitu 5.000 mAh, dan telah mengunakan fast charging 33W.

Baca juga:

Spesifikasi Dan Harga Hp Vivo Y53S

Vivo Y53s 5G Resmi Meluncur dengan Snapdragon 480
BodyDimensi 164.00×75.46×8.38mm
Berat 190g
Layar6.58 inci
2408×1080 (FHD+)
LCD Colorful 
Chipset & OSHelio G80 Gaming
GPU Mali-G52
Android 11, Funtouch 11.1
MemoriRAM 8GB + 3GB Extended, ROM 128GB
Memori Eksternal hingga 1TB
Kamera utamaTriple camera 64 MP, f/1.8, 26mm (wide); 2 MP, f/2.4, (macro); 2 MP, f/2.4, (depth)
Perekaman video hingga 1080p@30fps
Dilengkapi gyro-EIS
Kamera depanSingle 16 MP, f/2.0, (wide)
Perekaman video hingga 1080p@30fps
Baterai5.000 mAh
FlashCharge 33W
FiturUSB Type-C
NFC
Dual SIM
Fingerprint
Audio jack 3,5 mm
HargaRp 3.699.000
Sumber: Kontan.co.id

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *